Kamis, 08 Mei 2008

INGIN BAHAGIA

Ingin bahagia satu jam, silahkan tidurlah. Ingin bahagia satu hari, pergilah memancing. Ingin bahagia satu bulan, kawinlah. Ingin bahagia satu tahun, mintalah warisan. Pengen bahagia selama-lamanya carilah teman sejati.

Tidak ada komentar: